HABARPDAM.COM, BANJARMASIN – PT Air Minum Bandarmasih (Perseroda) menyampaikan pemberitahuan, sehubungan dengan perbaikan kedaruratan berupa terjadi kebocoran pipa PVC diameter 630 milimieter di Jalan A Yani Km 2,5 persisnya di depan Toko Ulin Jaya pada Senin (15/8/2022). Waktu off pompa mulai pukul 15.00 wita sampai pukul 23.00 wita atau 8 jam. Supervisor Humas PT Air...





